Program BoA
Pembukuan Usaha Batching Plant
Batching Plant adalah tempat pengolahan/pembuatan beton cor atau biasa disebut ready mix. Ready mix sendiri adalah campuran agregat dari bahan-bahan bangunan seperti semen, batu, pasir dan additiveReady mix telah menjadi pilihan utama dalam pembuatan proyek yang bersifat struktur maupun non struktural. Dikarenakan karakteristik material penyusun beton sangat mempengaruhi kinerja beton yang dibuat.Read More »Pembukuan Usaha Batching Plant
Manfaat Software BoA Untuk Perusahaan Kontraktor
Quick Setup Program BoA
Pada menu utama program BoA, klik Buat Data Baru untuk membuat database keuangan baru sehingga menampilkan jendela pengisian informasi perusahaan seperti dibawah ini :Read More »Quick Setup Program BoA
Definisi & Kegunaan Lot Number
Kami sebagai developer software BoA kembali menghadirkan fasilitas baru untuk dapat mengakomodir aktivitas transaksi harian bagi para penggunanya. Penambahan fasilitas kali ini adalah fasilitas lot… Read More »Definisi & Kegunaan Lot Number
5 Cara BoA Memperlakukan Penggunanya
Dalam membangun bisnis seperti yang Kami jalankan saat ini, kepuasan pelanggan dan reseller harus ditempatkan pada posisi yang paling utama. Bagi Kami, baik pelanggan dan… Read More »5 Cara BoA Memperlakukan Penggunanya
Cara Melakukan Rekonsiliasi Bank
Apa gunanya rekonsiliasi bank ? Kegiatan rekonsiliasi bank dilakukan untuk mencocokkan mutasi transaksi antara catatan pembukuan yang Anda lakukan di buku besar perusahaan dengan rekening koran yang biasa kita terima dari pihak bank.
- Mengetahui waktu pencairan cheque/giro (cheque beredar) yang pernah Anda keluarkan karena saat Anda mengeluarkannya, bisa jadi belum dicairkan oleh si penerima sehingga saldo bank Anda belum berkurang.
- Mengetahui kapan karyawan Anda melakukan pencairan cheque/giro (setoran dalam perjalanan) yang pernah Anda terima.
- Mencatat rutinitas biaya-biaya administrasi bank seperti; biaya buku cheque, biaya administrasi, biaya bunga dan biaya pajak jasa giro yang belum sempat dicatat pada buku besar perusahaan.
- Mencocokkan uang masuk dari pendapatan yang Anda terima. Bisa jadi Anda sudah mencatat uang masuk tersebut kedalam pencatatan sebagai penambah saldo bank namun secara administrasi, transaksi tersebut belum dicatat oleh pihak bank kedalam rekening koran. Jika hal ini dilakukan akan memunculkan perbedaan tanggal pencatatan antara buku besar perusahaan dengan rekening koran.
- Mencatat pemotongan saldo bank Anda jika pihak bank melakukan auto debet untuk pembayaran hutang kredit bank
BoA – Project Cost Management
- Biaya adalah semua sumber daya yang harus dikorbankan untuk mencapai tujuan spesifik atau untuk mendapat sesuatu sebagai gantinya
- Biaya pada umumnya diukur dalam satuan keuangan menggunakan mata uang yang berlaku di perusahaan
- Manajemen Biaya Proyek termasuk di dalamnya adalah proses yang dibutuhkan untuk menjamin bahwa proyek dapat diselesaikan sesuai dengan budget yang telah disepakati
Tahapan Manajemen Biaya Proyek
Cost estimating, membuat sebuah estimasi dari biaya dan sumber daya yang dibutuhkan untuk menyelesaikan sebuah proyek
Cost budgeting, mengalokasikan semua estimasi biaya tersebut pada tiap paket kerja untuk membuat sebuah baseline, agar dapat diukur kinerjanya
Cost control: mengendalikan perubahan dana proyek
2 Jenis Metode Pancatatan Biaya Proyek :Read More »BoA – Project Cost Management
10 Manfaat Software Akuntansi
Penggunaan software akuntansi dapat menghemat waktu kerja dan biaya perusahaan Anda karena tidak dibutuhkan proses double input serta tidak perlu menyediakan staff yang banyak… Read More »10 Manfaat Software Akuntansi
Kegagalan Implementasi Software
Seperti layaknya teknologi lainnya yang merubah cara manusia bekerja, Anda harus berusaha mengenal cara berpikir software yang sedang/akan digunakan dengan baik agar sejalan dengan keinginan… Read More »Kegagalan Implementasi Software